Harlah NU Ke 96 Pererat Silaturahmi dan Persaudaraan Untuk NKRI, Yuk Peduli Yuk Berbagi

    Harlah NU Ke 96 Pererat Silaturahmi dan Persaudaraan Untuk NKRI, Yuk Peduli Yuk Berbagi
    Harlah NU Ke 96 Pererat Silaturahmi dan Persaudaraan Untuk NKRI, Yuk Peduli Yuk Berbagi

    Ditulis Oleh : Aa Ruslan Sutisna (Ruslan Raya).Pendiri Mata Sosial Indonesia.

    Saya atas nama Pribada dan juga Mata Sosial Indonesia mengucapkan selamat Harlah NU ke 96 Tahun 2022 ini. Semoga kita semua dengan Bendera Merah Putih dan  Pancasila Bhineka Tunggal Ika melalui Harlah NU ke 96 ini bisa lebih meningkatkan dan pererat silaturahmi dan persaudaraan serta kepedulian dan kepekaan untuk NKRI yang Kita Cintai.   Nilai-nilai ukhuwah islamiyah, dan ukhuwah wathaniyah yang terus kita tumbuh kembangkan menjadi pondasi dalam kerukunan bersosial, beragama, berbangsa dan bernergara. 

    Selain itu, pada momentum Harlah NU ke 96 ini juga semoga upaya-upaya pemerintah dan warga masyarakat dalam menekan penyebaran wabah Pandemi Covid-19 membuahkan hasil yang signifikan, sehingga  kita bisa lebih cepat pemulihan ekonomi baik nasional atau daerah. 

    Tidak bisa Dipungkiri, Dampak Wabah Pandemi Covid-19 ini dari tahun petama wabah ini melanda hingga saat ini sangat dirasakan baik langsung atau tidak langsung terhadap perkembangan ekonomi kita. 

    Baca juga: Pura-Pura Budayawan

    TNI dan Polri, Babinsa dan Babinkamtibmas terus menjadi garda terdepan di daerah atau di desa binaannya masing-masing.

    Begitu pun para tenaga kesehatan terus  bekerja semaksimal mungkin di wilayahnya dan sampai ke tingkat kecamatan dan desa. 

    Mata Soaial Indonesia terus mendukung berbagai upaya pemerintah agar warga masyarakat bisa bertahan dimasa Pandemi Covid-19 dengan berbagai bantuan sosial Covid-19 yang telah disalurkan.

    Semoga Indonesia yang kita cintai ini cepat terbebas dari wabah pandemi Covid-19 dan bisa bangkit tangguh kuat serta mandiri. 

    Perlu Mata Sosial Indonesia sampaikan, bahwa siapapun dan oleh apapun jika ada oknum-oknum yang merampas hak-hak bantuan dari pemerintah atau lembaga atau perorangan untuk orang miskin maka itu termasuk kejahatan yang luar biasa dibanding pembantain oleh nazi. 

    Di Harlah NU yang ke 96 tahun ini, semoga jiwa saling tolong menolong, gotong royong dan bantu membantu dengan basis Infak, sedekah, zakat, terus tumbuh dari mulai diri kita masing-masing dalam membantu sesama. 

    Mari kita budayakan memberi demi kebaikan dan manfaat untuk sesama. 

    Yuk Peduli Yuk Berbagi Salam Mata Sosial Indonesia.

    Sukabumi,  Cikakak 31 Januari 2022.

    Sukabumi Jabar
    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Srikandi DISHUB Kendalikan Titik Rawan Kemacetan,...

    Artikel Berikutnya

    Tiga Personel Naik Pangkat Perwira dan Dua...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Kapolri Sebut Pengamanan Nataru Akan Dilakukan 141.443 Personel
    Bhabinkamtibmas Desa Tegallega Polsek Lengkong Polres Sukabumi Laksanakan Giat DDS Cooling System Antisipasi Potensi Konflik Jelang Pemilu 2024
    Polres Sukabumi Implementasikan Asta Cita Presiden RI Melalui Kegiatan Penanaman Bibit Cabai
    Bhabinkamtibmas Desa Kertajaya Polsek Simpenan Polres Sukabumi Gelar DDS Cooling System Antisipasi Potensi Konflik Menjelang Pemilu 2024
    Maulid Nabi di Kp. Benda Cicurug Momen Penuh Keberkahan dan Keharmonisan Antarwarga Bersama Polsek Cicurug Polres Sukabumi
    Bhabinkamtibmas Desa Tanjungsari Polsek Curugkembar Polres Sukabumi Laksanakan Sambang Ketahanan Pangan dan Sosialisasi Kamtibmas
    Bhabinkamtibmas Polsek Nyalindung Adakan Sambang Warga, Jaga Situasi Aman dan Kondusif Jelang Pilkada 2024
    Bhabinkamtibmas Polsek Lengkong di Desa Lembursawah Laksanakan DDS dan Cooling System Jelang Pilkada Jabar 2024
    Kapolsek Ciemas Hadiri Event Geopark Ciletuh Spektakuler (GCS) II Tahun 2024 Membangkitkan Potensi Wisata di Sukabumi
    Kapolsek Nyalindung Bagikan Makanan Bergizi Gratis di SDN Babakan, Dukung Program Prioritas Pemerintah
    Patroli Dialogis Polsek Palabuhanratu Berikan Imbauan Keamanan kepada Masyarakat
    Patroli Dialogis oleh Bhabinkamtibmas Polsek Cikidang Polres Sukabumi
    Safari Shalat Subuh Berjamaah di Masjid Al Taqwa, Kapolsek Sagaranten Ajak Warga Jaga Kamtibmas
    Bripka Dadang Suhendar, Polisi RW 02 Desa Lebaksari Polsek Parakansalak Perkuat Silaturahmi dan Kamtibmas
    Polisi RW Polsek Parakansalak Polres Sukabumi Sambangi Warga
    Bhabinkamtibmas Desa Buniwangi Polsek Gegerbitung  Ajak Warga Mantapkan Kewaspadaan dan Kebersamaan

    Ikuti Kami