Koramil Cikidang Hadiri Rapat Rencana Festival Durian Lokal Dalam  Rangka HJKS ke 153 di Kaldera

    Koramil Cikidang Hadiri Rapat Rencana Festival Durian Lokal Dalam  Rangka HJKS ke 153 di Kaldera

    Sukabumi - Bertempat di Aula Kecamatan Cikidang dilaksanakan Rapat Rencana Festival Durian Lokal dalam rangka Hari Jadi Kabupaten Sukabumi/HJKS  ke 153 di Kaldera Cikidang, Kamis 7 September 2023, pukul 09.00 Wib s.d pukul 11.00 Wib,

    Hadir pada, acara :
    a. Camat Cikidang
    b. Danramil Cikidang
    c. Kapolsek Cikidang
    d. Kasi Trantibum Kec. Cikidang, Heru
    e.  Para Kades Se-Kec. Cikidang
    g. Kepala UPTD pertanian Cibadak

    Dalam sambutan Camat Cikidang, Bpk. Hasanudin, S. STP, mengatakan Rencana Kegiatan Festival Durian Lokal dalam rangka HJKS ke 153 akan dilaksanakan di Kaldera. 

    Masih kata dirinya, Festifal dilaksanakan Mulai tgl 21 - 23 September 2023, selama 3 Hari dan pada hari ke 3 Bpk Bupati Sukabumi Hadir dalam kegiatan tersebut. Akan tetapi waktu bisa berubah sehubungan dengan  Jadwal Bpk Bupati. 

    "Kebetulan di Caldera pada tanggal 25 ada kegiatan pra PON cabang olahraga  arum jeram yang akan diikuti altit dari berbagai propinsi, " terangnya.

    sukabumi jabar koramil cikidang
    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Danramil 0622-14/Surade Hadiri Rapat Tahapan...

    Artikel Berikutnya

    Polsek Kalapanunggal Polres Sukabumi Gelar...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Program Paslon Nomor Dua Asep Japar Andreas Pro Masyarakat dari Mulai Bedah Rumah dan Pengobatan Gratis
    Kapolres Sukabumi Kunjungi SDN Otista Palabuhanratu, Bagikan Makan Siang Gratis
    Patroli Biru Polsek Kalapanunggal Polres Sukabumi Menjaga Keamanan dan Ketertiban di Wilayah Hukum
    Patroli Biru Polsek Surade Polres Sukabumi Upaya Preventif Cegah Kriminalitas di Wilayah Hukum Surade
    Bhabinkamtibmas Desa Bojongkalong Bersama Babinsa Lakukan Giat DDS Menjelang Pilkada Serentak 2024
    Bhabinkamtibmas Desa Cibitung Polsek Surade Polres Sukabumi Laksanakan Door to Door Sistem Malam, Warga Diimbau Waspada dan Jaga Keamanan
    Bhabinkamtibmas Polsek Nyalindung Adakan Sambang Warga, Jaga Situasi Aman dan Kondusif Jelang Pilkada 2024
    Bhabinkamtibmas Polsek Lengkong di Desa Lembursawah Laksanakan DDS dan Cooling System Jelang Pilkada Jabar 2024
    Kapolsek Ciemas Hadiri Event Geopark Ciletuh Spektakuler (GCS) II Tahun 2024 Membangkitkan Potensi Wisata di Sukabumi
    Kapolsek Nyalindung Bagikan Makanan Bergizi Gratis di SDN Babakan, Dukung Program Prioritas Pemerintah
    H. Asep Japar H. Andreas Paslon Nomor Dua Buktikan Kepedulian Melalui Program Bedah Rumah untuk Wujudkan Sukabumi Berkah
    Patroli Dialogis oleh Bhabinkamtibmas Polsek Cikidang Polres Sukabumi
    Safari Shalat Subuh Berjamaah di Masjid Al Taqwa, Kapolsek Sagaranten Ajak Warga Jaga Kamtibmas
    Bripka Dadang Suhendar, Polisi RW 02 Desa Lebaksari Polsek Parakansalak Perkuat Silaturahmi dan Kamtibmas
    Polisi RW Polsek Parakansalak Polres Sukabumi Sambangi Warga
    Bhabinkamtibmas Desa Buniwangi Polsek Gegerbitung  Ajak Warga Mantapkan Kewaspadaan dan Kebersamaan

    Ikuti Kami